Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa tahun 2024 yang di hadiri oleh Perwakilan dari Kecamatan (Kasi PMD dan Kasi Pem), BPD, LPM, Perbekel serta Perangkat Desa, TP PKK, KPM, Kader Desa siaga, Kader Posyandu Kepala TK, Bidan Desa, Ketua BUMDes, Ketua PAM, Pekaseh, Bendesa Adat, Pendamping Desa Bhabinkamtibmas dan undangan lainnya yang di laksanakan pada tanggal 20 - 09 - 2023 di Balai Pelatihan Desa Buruan